Dalam game RPG, kita mengenal 4 tipe peta yaitu
- peta didalam ruangan (inside)
- peta diluar ruangan (outside), dalam hal ini peta kota atau desa
- peta daerah bermonster atau biasa disebut dungeon.
- Peta dunia.
Masing-masing peta memiliki perbedaan, seperti hanya beberapa bagian dari peta yang biasa disebut chipset hanya ada di dalam ruang lingkup tipe 1 tetapi akan aneh/janggal bila berada di chipset lain.
Dalam hal ini tipe peta inside tidak semuanya cocok hadir di luar atau di dungeon. Kecuali bila dungeonnya adalah rumah/istana yang seperti peta inside.
0 komentar:
Posting Komentar